Dikenal dengan karakternya yang supel dan suka bercanda, Soekarno menjalin persahabatan dengan John F Kennedy (Mantan Presiden Amerika Serikat), Kim Il Sung (Mantan Presiden Korea Utara), Ernesto Che Guevara (Pahlawan Revolusi Kuba), Jawaharlal Nehru (Perdana Menteri India), Gamal Abdul Nasser (Mantan Presiden Mesir), Josep Broz Tito (Presiden Yugoslavia), dan masih banyak lagi.