Surakarta, Gesuri.id - Politisi PDI Perjuangan Aria Bima mengajak pengurus PDI Perjuangan Surakarta membumikan Pancasila melalui sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan di Solo, Sabtu (9/4).
Cita-cita mewujudkan Indonesia yang berdasarkan Pancasila, berketuhanan, kemanusiaan, demokrasi kemufakatan, keadilan. Itulah membumikan Pancasila, kata Wakil Ketua Komisi VI DPR RI tersebut melalui virtual.
Ia mengatakan ajaran yang ada dalam Pancasila bukan sekadar mewujudkan perdamaian di Indonesia tetapi juga di dunia.
Baca:Zulmi Noor Hasani Mantap Jadi Kader Banteng