Jakarta, Gesuri.id - Ketua DPC PDI Perjuangan Kota Serang Bambang Janoko mengatakan, para anggota DPRD Kota Serang fraksi PDI Perjuangan harus bisa membantu masyarakat.
Terlebih, para anggotanya yang saat ini menduduki kursi legislatif, saat pemilihan dipilih secara langsung oleh masyarakat.
Baca:GanjarTegaskan Seluruh Kader PDI Perjuangan Taat Pada Aturan
Apapun yang menjadi persoalan masyarakat, anggota fraksi harus bisa membantu menyelesaikan apapun persoalan di masyarakat, kata Bambang kepada awak media pada Jumat, 28 Februari 2025.