Banteng Banten Hijaukan Bantaran Hilir Sungai Cisadane

Bantaran hilir Sungai Cisadane yang berada di Kota Tangerang, Kecamatan Neglasari, Kelurahan Mekar Sari.
Minggu, 23 Januari 2022 20:19 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Tangerang, Gesuri.id - DPD PDI Perjuangan Provinsi Banten melakukan gerakan penanaman pohon secara serentak di bantaran hilir Sungai Cisadane yang berada di Kota Tangerang, Kecamatan Neglasari, Kelurahan Mekar Sari,

Sebanyak 5.000 pohon mangrove juga pohon buah (mangga, rambutan dan durian) dan juga sekaligus memberikan secara simbolis 5.000 pohon mangrove kepada aktivis lingkungan hidup yaitu kepada yayasan peduli lingkungan hidup indonesia, untuk di tanam disepanjang Bantaran sungai Cisadane yang berada di Provinsi Banten.

Kegiatan ini berdasarkan Instruksi ketua umum PDI Perjuangan Dr. (H.C) Hj. Megawati Soekarnoputri, acara dilaksanakan, Minggu(23/1) bertepatan dengan peringatan Hari Ulang Tahun ke-75. Semoga panjang umur serta Sehat selalu.

Baca:Banteng Kabupaten KediriTanamRatusan Tanaman

Baca juga :