Banteng Kota Madiun Kenang Sejarah Perlawanan Rakyat terhadap Demokrasi yang Tidak Sehat

Peringatan ini diikuti seluruh jajaran pengurus partai, mulai dari tingkat DPC, anak cabang, ranting, hingga anak ranting.
Sabtu, 27 Juli 2024 17:23 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Madiun menggelar peringatan peristiwa Kerusuhan 27 Juli, yang dikenal sebagai peristiwa Kudatuli, Jumat (27/7)

Peringatan ini diikuti seluruh jajaran pengurus partai, mulai dari tingkat DPC, anak cabang, ranting, hingga anak ranting.

Berbagai kegiatan digelar, seperti pemutaran film dokumenter tentang peristiwa Kudatuli, penyampaian pesan-pesan dan spirit kepartaian, pemotongan tumpeng, serta tabur bunga.

BaCa:Lima Kelebihan GubernurGanjarPranowo

Baca juga :