Lampung, Gesuri.id - DPD PDI Perjuangan Provinsi Lampung menggelar pemotongan kurban dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha 1443 Hijriah, di Kantor DPD PDI Perjuangan, Minggu (10/7).
13 ekor Sapi dipotong di DPD PDI Perjuangan Lampung, 26 sapi dan 50 kambing di masing-masing DPC PDI Perjuangan kabupaten/kota se Lampung, total 39 sapi dan 50 kambing.
Ketua DPD PDI Perjuangan Lampung, Sudin mengatakan, sesuai dengan aturan pemerintah bahwa Hari Raya Idul Adha, Minggu, 10 Juli 2022 dan PDI Perjuangan Lampung saat ini melaksanakan pemotongan hewan kurban.
Baca:Ganjar Sampaikan Pesan Perdamaian Untuk Dunia