Jakarta, Gesuri.id - Hasil survei yang dilakukan oleh Indonesia Elections and Strategic (indEX) Research menunjukkan elektabilitas PDI Perjuangan tak tergoyahkan, sementara elektabilitas PSI beranjak naik.
Elektabilitas tertinggi masih dikuasai oleh PDI Perjuangan (30,4 persen), kata Direktur Eksekutif indEX Research Vivin Sri Wahyuni dalam siaran persnya di Jakarta, Kamis (27/8).
Di urutan kedua Gerindra (13,8 persen) dan urutan ketiga Partai Golkar (8,5 persen).
Baca:SurveiTerbaru: ElektabilitasPDI PerjuanganMelesat Naik