Jakarta, Gesuri.id - Ratusan Satgas Andhika Wiratama PDI PerjuanganKota Yogyakarta dikumpulkan di Halaman Museum Perjuangan, pada Sabtu (28/12/2024) lalu.
Satgas dikumpulkan untuk menjalani apel siaga, guna merespons dinamika perpolitikan tanah air yang belakangan dianggap menyudutkan PDI Perjuangan.
Komandan Satgas Andhika Wiratama PDI Perjuangan Kota Yogyakarta, Subagyo, mengatakan lebih kurang terdapat 150 personel yang mengikuti apel siaga tersebut.
Ratusan Satgas Andhika Wiratama PDI Perjuangan Kota Yogyakarta dikumpulkan di Halaman Museum Perjuangan, pada Sabtu (28/12/2024) sore.
Satgas dikumpulkan untuk menjalani apel siaga, guna merespons dinamika perpolitikan tanah air yang belakangan dianggap menyudutkan PDI Perjuangan.