Makassar, Gesuri.id - Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ)PDI Perjuangan tingkat kabupaten/kota di Sulawesi Selatan (Sulsel) telah berakhir, baru-baru ini.
Masing-masing qari dan qariah juara pertama akan mengikuti proses seleksi di tingkatDPD PDI Perjuangan Sulsel.
Baca:Jelang Verifikasi Parpol, Banteng Sulsel Siap Gelar Rakercab
Total ada 39 qari dan qariah yang ikut dalamMTQyang diselenggarakan dalam rangka peringatan HUTke-48 PDI PerjuanganNantinya, dari 39 orang tersebut, dipilih 5 qari dan qariah terbaik menuju babak grand final.