Miliki Jiwa Petarung, Adian Dinilai Cocok Jadi Menteri

Eva Kusuma Sundari menilai Adian Napitupulu merupakan sosok yang memiliki jiwa pekerja keras. 
Jum'at, 12 Juli 2019 09:30 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Jakarta, Gesuri.id - Politisi PDI Perjuangan Eva Kusuma Sundari menilai Adian Napitupulu merupakan sosok yang memiliki jiwa pekerja keras.

Sehingga, Adian cocok dengan karakter pemerintahan Jokowi yang memiliki militansi tinggi dalam bekerja.

Baca:Diisukan Masuk Kabinet, Ini Jawaban Tegas Ahok

Pak Jokowi sendiri sudah ngomong, cocok chemistry-nya, nyambung, militansinya oke. Tapi kan paling nanti dipanggil juga bahwa untuk targetnya ini. Tapi kalau model Adian sih semua penugasan akan diambil, maksimum speed lah kalau dia, ujar Eva, baru-baru ini.

Baca juga :