PDI Perjuangan Raih Sertifikat Manajemen Mutu dan Manajemen Aset

Sertifikasi ISO 55001:2014 merupakan standar internasional yang mengatur terkait pengelolaan aset sebuah lembaga. 
Senin, 19 Juni 2023 07:56 WIB Jurnalis - Haerandi

Jakarta, Gesuri.id - PDI Perjuangan mengukuhkan kesiapan struktur organisasi dengan perolehan sertifikasi manajemen berupa Sertifikat ISO 55001:2014 dan ISO 9001:2015.

Sertifikat diserahkan perwakilan International Certification Services Management (ICSM) Indonesia kepada DPP PDI Perjuanganyang diwakili Bendahara DPP PDI Perjuangan Olly Dondokambey.

Sertifikasi ISO 55001:2014 merupakan standar internasional yang mengatur terkait pengelolaan aset sebuah lembaga.

Sedang ISO 9001:2015 merupakan standar internasional untuk manajemen mutu sebuah lembaga atau organisasi. Untuk sertifikasi ini, PDI Perjuangan berstatus berhasil mempertahankan, karena seritifkasi sebenarnya sudah diberikan sejak tahun 2017 lalu.

Baca:Kementerian Sosial RaihISO27001:2002

Baca juga :