Riki Zulfikar Sebut Kudatuli Sebagai Tonggak Demokrasi di Indonesia

Riki merasa bangga karena menjadi bagian penerus partai yang memiliki sejarah panjang dalam penegakan demokrasi.
Sabtu, 27 Juli 2024 16:39 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Sekretaris DPC PDI Perjuangan Pangandaran Riki Zulfikri sebut peristiwa Kerusuhan Dua Puluh Tujuh Juli 1996 atau Kudatuli sebagai tonggak demokrasi di Indonesia.

Dari peristiwa itulah menjadi titik awal reformasi yang terjadi pada Mei 1998 yang berhasil menumbangkan rezim Orde Baru dibawah kekuasaan Soeharto.

Sebagai kader PDI Perjuangan, Riki merasa bangga karena menjadi bagian penerus partai yang memiliki sejarah panjang dalam penegakan demokrasi.

Baca:Mengulik Gaya Kepemimpinan TransformasionalGanjarPranowo

Baca juga :