Landak, Gesuri.id - Anggota Komisi II DPR RI fraksi PDI Perjuangan daerah pemilihan Kalimantan Barat 1 Drs. Cornelis, MH bersama istri Frederika Cornelis menghadiri penutupan open turnamen Pama CUP II, di lapangan sepak bola Nekakan tahun 2023 dusun Pak Mayam, Kecamatan Ngabang, Sabtu (26/8) malam.
Baca;Cornelis Door to Door Tempel Stiker Ganjar Sambil Serap Aspirasi Warga
Turnamen sepak bola ini ditutup langsung oleh Sekretaris DPD PDI Perjuangan Kalimantan Barat dr. Karolin Margret Natasa, M.H dan di hadiri juga oleh DPRD Provinsi Kalimantan Barat Angeline Fremalco, S.H., M.H, dan Minsen, SH, Kades Pak Mayam, Panitia dan masyarakat sekitar.
Dalam kesempatan tersebut Cornelis mengucapkan selamat kepada tim yang telah memenangkan pertandingan turnamen Pama CUP II, tingkatkan terus prestasi dalam bidang olahraga.