Emanuel Kolfidus Siap Perjuangkan Status Operator Sekolah

Eman diterima Kepala SMAK Frateran Ndao, Frater Floryanus dan berdiskusi tentang beasiswa PIP dari jalur aspirasi Andreas Hugo Pareira.
Kamis, 15 Desember 2022 15:33 WIB Jurnalis - Haerandi

Ende, Gesuri.id - Anggota Komisi V DPRD NTT, Emanuel Kolfidus, fraksi PDI Perjuangan melakukan kunjungan ke SMA Katolik Frateran Ndao Ende dan SMPK Katolik Frateran Ndao Ende, Rabu (14/12).

Baca:Arwan Aras Salurkan Bantuan Mobil Perpustakaan Keliling

Dalam kunjungan tersebut, Eman diterima Kepala SMAK Frateran Ndao, Frater Floryanus, S Pd, BHK, dan berdiskusi tentang beasiswa Program Indonesia Pintar (PIP) terutama dari jalur aspirasi Andreas Hugo Pareira yang merupakan anggota Komisi X DPR RI dari fraksi PDI Perjuangan.

Frater Floryanusmenyampaikan terima kasih atas bantuan PIP kepada 79 siswa di tahun 2022 dan berharap akan mendapatkan lagi di tahun 2023.

Baca juga :