Semarakkan Hari Kemerdekaan, Tia Rahmania Gelar Khitanan Massal

Sedikitnya terdapat 40 anak dari berbagai desa di Kabupaten Pandeglang yang ikut dalam bhakti sosial khitannan massal.
Jum'at, 18 Agustus 2023 11:45 WIB Jurnalis - Haerandi

Pandeglang, Gesuri.id - Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia, Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Banteng Muda Indonesia Tia Rahmania menggelar bhakti sosial berupa khitanan massal, di Yayasan Husnul Mubin, Desa Cipicung, Kecamatan Cikedal, pada Jumat (18/8).

Baca;Polusi Udara Buruk, Puan Minta Percepat Modifikasi Cuaca di Jabodetabek

Sedikitnya terdapat 40 anak dari berbagai desa di Kabupaten Pandeglang yang ikut dalam bhakti sosial khitannan massal.

Tia Rahmania mengungkapkan, kegiatan bhakti sosial ini merupakan ungkapan rasa syukur dalm rangka memperingati HUT ke-78 RI.

Baca juga :