Adi Pastikan Gelaran Sedekah Bumi Sudah Dianggarkan

Terkait anggaran, lanjut Awi, sepenuhnya akan ditangani oleh Disporapar untuk dialokasikan ke masing-masing wilayah.
Selasa, 03 September 2024 09:00 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Ketua DPC PDI Perjuangan Surabaya, Adi Sutarwijono, menyebut wacana sedekah bumi serentak di Kota Pahlawan sudah masuk tahap penganggaran dana.

Untuk sedekah bumi serentak sekarang sudah dianggarkan untuk semua kecamatan dan kelurahan, ujarnyasaat menghadiri gelaran sedekah bumi di Medokan Semampir Surabaya, Minggu (1/9).

Baca:Adian,Ganjar, Ahok Diyakini Tingkatkan Kinerja PDI Perjuangan

Pria yang akrab disapa Awi itu menjelaskan, saat ini Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya sedang mematangkan rencana tersebut dengan menggandeng Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) Surabaya.

Baca juga :