Andreas Ingatkan Kinerja Menteri Usai Teguran Keras Presiden

Andreas mengatakan, teguran keras Presiden Jokowi itu memberikan sinyal akan ada perombakan kabinet (reshuffle). 
Senin, 29 Juni 2020 19:44 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Politisi PDI Perjuangan Andreas Hugo Pareira mengatakan, teguran keras Presiden Jokowi itu memberikan sinyal akan ada perombakan kabinet (reshuffle).

Pidato presiden di Istana Bogor di hadapan para pembantunya, menteri kabinet dan pimpinan lembaga tinggi negara jelas bernada keras dengan pesan yang tegas, kata Andreas di Jakarta, Senin (29/6).

Baca:Penanganan Corona,PresidenMinta Menteri Buat Terobosan

Kata kunci dari pernyataan mantan gubernur DKI Jakarta itu, menurut Andreas, yakni soal evaluasi kinerja kementerian dan lembaga.

Baca juga :