Armuji Tinjau Arus Mudik di Stasiun Gubeng

Di hari pertama arus mudik Lebaran ini, sebanyak 25.603 penumpang mulai berangkat dari sejumlah stasiun KAI Daop 8 Surabaya.
Selasa, 09 April 2024 16:55 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Wakil Wali Kota Surabaya Armuji meninjau situasi hari pertama arus mudik Lebaran di Stasiun Gubeng, Jumat (5/4)

Di hari pertama arus mudik Lebaran ini, sebanyak 25.603 penumpang mulai berangkat dari sejumlah stasiun KAI Daop 8 Surabaya.

BaCa:Simak, Ini Sembilan ProgramGanjar-Mahfud Untuk Masyarakat!

Saat di Stasiun Gubeng, Armuji berharap agar para penumpang mengedepankan keselamatan.

Baca juga :