Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi VI DPR RI Deddy Yevri Sitorus menilai, Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) terkesan pincang.
Bukan tidak mungkin, tujuan pembentukan Komite untuk mengintegrasikan sektor kesehatan dan ekonomi dalam rangka menghadapi pandemi itu berpotensi gagal.
Dilihat dari struktur Komite yang dibentuk melalui Perpres Nomor 82 tahun 2020 itu, tidak bisa dihindari kesan bahwa pemerintah memberikan fokus yang terlalu besar dalam bidang ekonomi dan lemah dalam aspek kesehatan, kata Deddy di Jakarta, Selasa (4/8).
Baca:Deddy: Tak Calonkan Akhyar, PDI Perjuangan Partai Terbuka