Tegal, Gesuri.id - Anggota Komisi IX DPR RI, Dewi Aryani bersama Kelompok Wanita Tani (KWT) Sekar Arum Desa Karanganyar, Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, panen sayuran, Selasa (11/10).
Dewi Aryani didampingi Dinas Pertanian Kabupaten Tegal, Kepala Desa (Kades) Karanganyar, Danramil, Kapolsek Kedungbanteng, PKK, dan para ibu-ibu pegiat sayur organik.
Baca:BMI Komitmen Turut Serta Atasi Stunting di Tanah Air
Menurutnya kegiatan tersebut bertujuan untuk menggerakan gotong royong membangun ketahanan pangan.