Djarot Minta Wamenkumham Tak Intervensi Proses Hukum 

"Sebaiknya kita serahkan dan hormati proses hukum yang sedang berjalan".
Rabu, 17 Februari 2021 22:25 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Jakarta, Gesuri.id- Ketua DPP PDI Perjuangan Djarot Saiful Hidayat menyatakan, proses hukum yang tengah dijalani oleh eks Menteri SosialJuliari Batubarasebaiknya dihormati.

Hal itu disampaikan Djarot menanggapi pernyataan Wakil Menteri Hukum dan HAM Edward Omar Sharif Hiariej yang menyebut kader PDI Perjuangan tersebut layak dituntut ancaman hukuman mati.

Baca:Andreas: Risma Bisa Jadi Penantang Berat Anies di Pilgub DKI

Sebaiknya kita serahkan dan hormati proses hukum yang sedang berjalan, kata Djarot, Rabu (17/2).

Djarot pun menilai Edward sebagai pejabat lembaga eksekutif semestinya menghormati dan tidak mengintervensi proses hukum yang sedang berjalan.

Baca juga :