Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi B DPRD DKI Jakarta Gilbert Simanjuntak mempertanyakan kenapa Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan kenapa tak mau melanjutkan programa Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dalam hal penataan Kampung Akuarium.
Dibandingkan membangun permukiman di kawasan itu, ia menyarankan Anies mengikuti cara pendahulunya, yaitu Ahok merekolasi warga Kampung Akuarium ke rumah susun (Rusun) Rawa Bebek.
Baca:Ahok Sesalkan Anies Rusak Cagar Budaya diKampung Akuarium
Sebab, masih banyak rusun di DKI yang sampai saat ini belum dioptimalkan keberadaannya.