Yogyakarta, Gesuri.id - Ketua Komisi A DPRD DIY Eko Suwanto menegaskan semangat kesukarelaan menjadi modal kuat dalam membawa rakyat jadi tangguh bencana.
Salah satunya dengan aksi nyata merawat dan mencintai lingkungan lewat upaya tidak membuang sampah di sungai.
Selamat kepada warga Karangwaru, yang jadi bagian kelurahan/desa tangguh bencana ke 263 se diy, ke 36 di Kota Yogyakarta. Mari jadikan semangat tangguh bencana jadi praktek keseharian kita semua, kata Eko saat menghadiri embentukan Kelurahan Tangguh Bencana Karangwaru, Tegal Rejo, Yogyakarta, Minggu (7/3).
Baca:Bambang DH Puji Gaya Kepemimpinan Eri Cahyadi