Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi C DPRD Kota Surabaya menggelar rapat dengar pendapat (RDP) tindak lanjut aduan warga Jalan Semut terkait parkir tepi jalan di sekitar Semut Baru.
Tak hanya itu. Warga RT 6 / RW 8 Semut Kelurahan Bongkaran, Kecamatan Pabean Cantikan, ini sempat mengajukan pengelolaan tempat parkir, namun ditolak oleh Dishub.
BaCa:GanjarPranowo Tegaskan Pentingnya Integritas bagi Pemimpin
Ketua Komisi C DPRD Kota Surabaya Eri Irawan mengatakan bahwa Komisi C sudah menyepakati hasil rapat bagaimana Dinas Perhubungan melakukan kajian ulang.