Ganjar Pranowo Puji Kerukunan Beragama di Kota Kisaran Timur

Kerukunan yang ada di Asahan, seharusnya bisa menjadi contoh bagi daerah-daerah lain, untuk menjaga harmonisasi kehidupan sosial.
Minggu, 12 November 2023 20:01 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Calon presiden dari PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo puji kehidupan harmonis dalam kerukunan beragama yang terjalin di masyarakat Kota Kisaran Timur, Kabupaten Asahan, Sumatera Utara.

Pujian itu, disampaikan Ganjar Pranowo saat melakukan ramah tamah dengan tokoh masyarakat, tokoh agama, milenial, hingga UMKM di Riverview Kafe dan Restoran.

Baca:Ternyata Ini ZodiakGanjarPranowo, Berikut Karakternya

Kami senang tingkat kerukunan beragamanya bagus, sukunya di sini banyak, tapi semua merasa mendapatkan peluang yang sama, ujar Ganjar dalam keterangan tertulis, Minggu (12/11).

Baca juga :