Gembong: Prasasti Jalur Sepeda, Pemprov DKI Tak Sensitif !

"Mestinya DKI fokus pada penanganan pandemi covid-19".
Sabtu, 27 Februari 2021 11:51 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Jakarta, Gesuri.id - Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPRD DKI Jakarta, Gembong Warsono mengatakan pembuatan prasastijalur sepedapermanen di Ibu Kota membuktikan Pemprov DKI tidak sensitif.

Sebab, lanjutnya, mestinya DKI fokus pada penangananpandemi covid-19.

Baca:Banjir Jakarta, Dewi: Anies Hanya Bikin Rekayasa Cerita

Soal momentum (pembuatan prasasti), sekarang kan seluruh perhatian kita curahkan untuk penanganan covid-19, kata Gembong baru-baru ini.

Gembong memahami prasasti sebagai bentuk kepedulian Pemprov DKI Jakarta menggambarkan sepeda menjadi alat transportasi keseharian.

Baca juga :