Gilbert Sesalkan Pembangunan Sirkuit Formula E Dipaksakan!

Gilbert juga mengkritik penggunaan bambu yang digunakan sebagai lapisan bawah pembangunan lintasan balap mobil listrik Formula E Jakarta.
Kamis, 24 Februari 2022 22:30 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota DPRD DKI Jakarta Gilbert Simanjuntak menilai pembangunan sirkuit Formula E di Ancol, Jakarta Utara, dipaksakan karena durasi pengerjaan selama 54 hari.

Saya menyesalkan kenapa mesti dipaksakan. Bisa ditunda agar lebih berkualitas, kata Gilbert di Jakarta, Kamis (23/2).

Politikus PDI Perjuangan itu juga mengkritik penggunaan bambu yang digunakan sebagai lapisan bawah pembangunan lintasan balap mobil listrik Formula E Jakarta.

Baca:Gembong SebutFormula Edibiayai APBD Jakarta

Baca juga :