GMNI Surabaya Silaturahmi ke Gubernur Ganjar Pranowo

"Beliau (Ganjar, red) ini merupakan salah satu alumni GMNI. Selagi kami di Semarang, kami berniat untuk bersilaturahmi beliau".
Senin, 07 September 2020 12:03 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Surabaya, Gesuri.id - DPC GMNI Surabaya berkesempatan untuk bertemu dengan Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo, dalam lawatannya ke Kota Surabaya, Jawa Timur.

Baca:KaderGMNI SurabayaLaporkan Pengeroyokan ke Kepolisian

Refi Achmad Zuhair selaku Ketua GMNI Surabaya mengatakan bahwa pertemuan tersebut merupakan agenda silaturahmi dengan alumni GMNI.

Beliau (Ganjar, red) ini merupakan salah satu alumni GMNI. Selagi kami di Semarang, kami berniat untuk bersilaturahmi beliau. Beruntung beliau berkenan menemui kami, tuturnya.

Baca juga :