Gus Falah Apresiasi PLN Dorong Transisi Energi

Yakni mengembangkan teknologi pemanfaatan hidrogen dan amonia sebagai bahan bakar pembangkit listrik tenaga uap (PLTU).
Minggu, 06 November 2022 18:33 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta,Gesuri.id - Anggota Komisi VII DPR RI Nasyirul Falah Amru (Gus Falah) apresiasi PT Prima Layanan Nasional Enjiniring (PLN Enjiniring), PLN menggandeng perusahaan asal Korea Selatan KEPCO Engineering and Construction Company Inc untuk mengembangkan teknologi pemanfaatan hidrogen dan amonia sebagai bahan bakar pembangkit listrik tenaga uap (PLTU).

Kerja sama ini ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara PLN Enjiniring dan Kepco Engineering and Construction Company Inc, pada rangkaian Energy Transition Day.

Kerja sama ini dilakukan untuk mendorong penggunaan energi bersih di Indonesia demi mewujudkannet zero emissionpada tahun 2060, salah satunya melalui pengurangan penggunaan batu bara di PLTU melalui programco-firing,kata Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo, Minggu (6/11).

Baca:Bamusi Ajak Tingkatkan Pengawasan Terhadap Radikalis

Baca juga :