Gus Falah Dukung Sinergi Pertamina-Korea Kembangkan Terminal LNG*

Keinginan Pertamina menjadikan terminal LNG Arun sebagai hub LNG terbesar di Asia, bisa terwujud bila menggandeng mitra yang tepat. 
Jum'at, 21 Juni 2024 17:07 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi VII DPR-RI Nasyirul Falah Amru (Gus Falah) mendukung sinergi PT Pertamina (Persero), melalui PT Pertamina Gas, dengan Korea Selatan untuk mengembangkan terminal hub LNG di Arun, Lhokseumawe, Aceh.

Gus Falah menyatakan, keinginan Pertamina menjadikan terminal LNG Arun sebagai hub LNG terbesar di Asia, bisa terwujud bila menggandeng mitra yang tepat.

Baca:Full Semringah,GanjarPranowo Hadiri Rakernas PDI Perjuangan V

Korea Selatan memang mitra yang tepat untuk itu, karena mereka sangat teruji dalam mengembangkan terminal LNG, ujar Gus Falah, Kamis (20/6/2024).

Baca juga :