Gus Falah Sepakati Pernyataan Puan Maharani Soal Politisasi Hukum

Sebelumnya, Ketua DPR RI Puan Maharani meminta penegakan hukum korupsi berjalan secara adil dan transparan. 
Selasa, 10 Desember 2024 13:42 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Angggota DPR RI Nasyirul Falah Amru (Gus Falah) sepakat dengan pernyataan Ketua DPR RI Puan Maharani dalam peringatan Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) 2024 yang diperingati setiap 9 Desember.

Dalam pernyataannya, Puan menolak politisasi hukum karena hanya akan melemahkan upaya pemberantasan korupsi dan mencederai rasa keadilan masyarakat.

Baca:GanjarTegaskan Petani Harus Sejahtera Jika Ingin Hapus Kartu Tani

Pernyataan mbak Puan itu sangat benar, karena politisasi hukum tak akan membuat keadilan tegak, sebab yang tegak hanyalah dominasi politik dari kelompok tertentu, ujar Gus Falah, Selasa (10/12/2024).

Baca juga :