Gus Nabil Nilai Tudingan Dokter Tirta Tak Terbukti

Pandangan dokter Tirta tidak bisa dijadikan acuan atau pegangan.
Selasa, 29 September 2020 10:51 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi IX DPR RIMuchamad Nabil Haroen (Gus Nabil) menengarai tudingan dokter Tirta Mandira Hudhi terkait adanya tunggangan politik dalam pandemi COVID-19 antara Provinsi Jawa Timur dan Pemkot Surabaya tidak ada bukti.

Menurutnya, pandangan dokter Tirta tidak bisa dijadikan acuan atau pegangan.

Baca:Penanganan Bencana, Rifqi Usulkan Rapat Lintas Komisi

Terkait komentar dokter Tirta, itu tidak bisa jadi pegangan. Tidak ada bukti sahih terkait komentarnya, yang cenderung dan sering mem-framing terkait konspirasi politik, ujar Gus Nabil di Jakarta, Senin (28/9).

Baca juga :