Ima Mahdiah Harap Ada Solusi Terbaik Akan Penataan Pedagang di Ancol

Menurut Ima, pedagang-pedagang kecil harus dibantu.
Jum'at, 14 Maret 2025 13:57 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Sebayak 253 pedagang yang tersebar di area timur dan barat Ancol merasa dirugikan atas dampak penataan yang dilakukan oleh PT. Pembangunan Jaya Ancol.

Wakil Ketua DPRD Provinsi DKI Jakarta Ima Mahdiah meminta agar PT. Pembangunan Jaya Ancol segera mengatur ulang penataan kawasan pedagang untuk berjualan di Ancol.

Baca:GanjarPranowo Mempertanyakan Klaim Sawit Sebagai Aset Nasional

Sebab imbas dari penataan malah terkesan kumuh dan tidak teratur.

Baca juga :