Semarang, Gesuri.id - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyosialisasikan pelaksanaan vaksinasi COVID-19 yang dinyatakan aman oleh pemerintah melalui kaus bertuliskan Saya Sudah Divaksin Dua Kali.
(Melalui kaus) saya ingin menyampaikan kepada masyarakat untuk meyakinkan, menyosialisasikan bahwa vaksin aman, katanya saat melakukan webinar dengan sejumlah pelajar SMA Negeri 5 Semarang, Jumat (29/1).
Awalnya Ganjar ditanya oleh pembaca acara dari webinar mengenai kabarnya dan bagaimana kondisi dirinya setelah menerima vaksin COVID-19.
Baca:Bupati Karolin Pastikan Vaksin Sinovac Aman Sudah Teruji