Ini Harapan Presiden Jokowi di Tahun Baru 1441 H

Jokowi: Semua akan semakin berlimpah keberkahan dan bertabur kebaikan.
Senin, 02 September 2019 08:34 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Jakarta, Gesuri.id - Presiden Joko Widodo menyampaikan ucapan selamat Tahun Baru 1441 Hijriah melalui akun media sosialnya antara lain instagram dan twitter @jokowi.

Ucapan selamat tahun baru itu diunggah di akun twitter pada Minggu malam sekitar pukul 20.12 WIB.

Kepala Negara berharap pada tahun yang baru, semua akan semakin berlimpah keberkahan dan bertabur kebaikan.

Baca:Jokowi Ucapkan SelamatTahun Baru1440Hijriah

Presiden juga berharap bangsa Indonesia menjadi bangsa yang maju dalam keberagaman.

Baca juga :