Megawati Representasikan Warga Negara Yang Berani Melawan Penyalahgunaan Hukum Sebagai Senjata Politik

Perlawanan itu sebagai ikhtiar mulia menyelamatkan konstitusi dan demokrasi dari bahaya populisme otoriter. 
Kamis, 13 Juni 2024 18:05 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesurj.id - Pengamat kebhinekaan, Sukudi menilai republik ini menuntut setiap warga negara menyuarakan kebenaran kepada penguasa otoriter populis dengan keberanian.

Bahkan Sukidi menegaskan Megawati Soekarnoputri merepresentasikan warga negara yang berani melawan segala bentuk penyalahgunaan hukum sebagai senjata politik.

Baca:Ganjarist Komitmen Setia DukungGanjarPranowo di Pilpres 2029

Perlawanan itu sebagai ikhtiar mulia menyelamatkan konstitusi dan demokrasi dari bahaya populisme otoriter.

Baca juga :