Mufti Anam Sarankan Pertamina Pertimbangkan Usul Warganet untuk Bagikan Pertamax Gratis

Pertamina perlu mempertimbangkan hal itu demi memulihkan integritas Pertamina yang disorot gara-gara kasus dugaan korupsi.
Jum'at, 14 Maret 2025 15:58 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi VI DPR RI, Mufti Anam, menyampaikan usulan mengenai cara mengembalikan integritas PT Pertamina (Persero) terkait kasus dugaan korupsi tata kelola minyak.

Mufti menilai usulan warganet mengenai pembagian bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax gratis pada masyarakat ada benarnya.

Baca:GanjarPranowo Mempertanyakan Klaim Sawit Sebagai Aset Nasional

Menurutnya, Pertamina perlu mempertimbangkan hal itu demi memulihkan integritas Pertamina yang disorot gara-gara kasus dugaan korupsi.

Baca juga :