Nico Ingatkan Implementasi UU PDP Dijalankan Dengan Baik

Jika tidak, maka akan menjadi boomerang untuk para pengumpul data.
Selasa, 07 Februari 2023 22:19 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Denpasar, Gesuri.id - Anggota Komisi I DPR RI Junico Siahaan mengingatkan implementasi UU Nomor 27 Tahun 2022 tentang Perlindungan Data Pribadi yang telah disahkan, harus dijalankan dengan baik.

Jika tidak, maka akan menjadi boomerang untuk para pengumpul data. Oleh karena itu, sosialisasi UU PDP harus dimasifkan, terutama oleh pemerintah daerah setempat.

Baca:NicoSoroti Banyaknya Proyek BTS 4 G di Daerah 3 T Mangkrak

Nah, makanya kita perlu melakukan sosialisasi sebanyak-banyaknya. Tadi kita sudah sampaikan dan rupanya sosialisasi sudah berjalan cukup baik. Jadi, banyak hal-hal yang (sudah) dilakukan oleh Pemerintah Provinsi Bali untuk melindungi terutama dari segi pemerintahan, ungkap Nico, sapaan akrabnya, kepada Parlementaria usai menghadiri pertemuan Kunjungan Kerja Panitia Kerja (Panja) Kebocoran Data Komisi I DPR RI di Provinsi Bali, Jumat (3/3).

Baca juga :