Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi I DPR RI Junico BP Sihaan mengaku pesimis implementasi Program Analog Switch Off (ASO) bisa mencapai target pada November 2022.
Pasalnya, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) dengan Lembaga Penyiaran Swasta (LPS), atau penyelenggara multipleksing dalam mekanisme pelaksanan belum terlihat optimal, dan juga komunikasi antara pihak-pihak terkait belum berjalan dengan baik.
Sehingga program ASO di lapangan belum terlaksana sebagaimana mestinya.
Baca:NicoHarap Distribusi STB Selesai Tepat Waktu