Jakarta, Gesuri.id - Pekerja Migran Indonesia (PMI)asal Kabupaten Bekasi dilaporkan menjadi korban kekerasan fisik dan pelecehan seksual di Arab Saudi.
Korban berinisial H (47), warga Desa Sukadami, Kecamatan Cikarang Selatan, diduga mengalami perlakuan tidak manusiawi dari majikan laki-laki dan anaknya di Riyadh.
Rini, keponakan korban, mengungkapkan bahwa keluarga sangat berharap H dapat segera dipulangkan ke Indonesia. Kami keluarga enggak tega, enggak tenang. Mbak saya juga memang minta agar pulang, ujar Rini, Selasa (4/3).
Baca:GanjarTegaskan Seluruh Kader PDI Perjuangan Taat Pada Aturan