Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi XI DPR RI Andreas Eddy Susetyo mengungkapkan bahwa sejauh ini Panja Perpajakan masih berkerja untuk menyerap masukan dari seluruh pemangku kepentingan.
Kita masih melihat sejauh mana penerimaan pajak di daerah, mungkin kita akan melihat pajak yang mungkin di-LTO (Large Tax Office), terutama kita akan mengintensifkan peningkatan wajib pajak orang pribadi (WPOP) yang kita nilai masih sangat rendah, kata politisi Fraksi PDI Perjuangan ini.
Baca:Pemerintah Layangkan Surpres Pembahasan RUU Omnibus Law
Lebih lanjut Andreas juga menilai bahwa kondisi perekonomian Sulsel sudah berada di atas pereknomian nasional jika dilihat dari pembayaran pajak.