Jakarta, Gesuri.id - Ketua Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI Perjuangan Said Abdullah mengatakan bahwa partai tersebut menghormati gagasan Presiden Prabowo Subianto soal Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus menjadi koalisi permanen yang mendukung pemerintah sampai tahun 2029.
Kami hormati. Kan kami enggak bisa mengomentari apa yang menjadi kedaulatan dan otonomi partai lain, ucapnya ketika ditemui usai acara Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-17 Partai Gerindra di Sentul, Bogor, Sabtu.
Baca:GanjarPranowo Puji Anggota HMI yang Bersikap Kritis
Adapun posisi PDI Perjuangan, kata dia, tetap berada di pihak rakyat.