Puan Rumuskan Agenda Strategis Menuju Indonesia Emas 2045

Puan jabarkan beberapa agenda strategis ke depan yang perlu diperkuat dan dipertajam untuk mempercepat kemajuan Indonesia.
Senin, 07 November 2022 19:36 WIB Jurnalis - Haerandi

Busan, Gesuri.id - Ketua DPR RI Puan Maharani mengangkat visi misi mewujudkan Indonesia Emas 2045 dalam pidato ilmiahnya usai menerima anugerah Doktor Honoris Causa (Dr HC) dari Pukyong National University (PKNU) di Busan, Korea Selatan.

Baca:Gelar Doktor HC, Puan: Kerja Keras Capai Eksistensi Politisi

Sejak merdeka pada tanggal 17 Agustus 1945, bangsa Indonesia terus mengalami kemajuan di hampir semua aspek kehidupan. Namun demikian, masih terdapat sejumlah permasalahan dan tantangan yang masih dihadapi bangsa Indonesia untuk mewujudkan Indonesia Emas pada tahun 2045, kata Puan di PKNU, Busan, Senin (7/11/2022).

Puan menjabarkan masalah dan tantangan tersebut antara lain: Pertama, pertumbuhan ekonomi yang melambat; kedua, disparitas pembangunan antar wilayah; ketiga, pemanfaatan Bonus Demografi yang belum optimal; keempat, kapasitas inovasi, daya saing, dan Indeks Pembangunan Manusia Indonesia yang masih perlu ditingkatkan.

Baca juga :