Puti Guntur Soekarno Gemakan Pendidikan Etika Siswa dengan Nilai-Nilai Pancasila

Pendidikan etika siswa dengan nilai-nilai Pancasila bertujuan untuk menanamkan nilai-nilai moral dan etika yang baik sejak dini.
Rabu, 04 Desember 2024 19:58 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Pendidikan karakter moral dan etika merupakan salah satu aspek penting dalam pembentukan generasi muda yang berkualitas. Pembelajaran Pancasila merupakan upaya untuk menanamkan nilai-nilai moral dan etika yang baik sejak usia dini.

Hal tersebut diungkapkan oleh anggota DPR RI , Puti Guntur Soekarno dalam sosialisasi 4 pilar yang berlangsung scara Zoom di SMAN 1 Wonoayu.

Baca:GanjarPranowo Tegaskan PDI Perjuangan Tetap Kokoh

Puti Guntur Soekarno mengatakan Pendidikan etika siswa dengan nilai-nilai Pancasila bertujuan untuk menanamkan nilai-nilai moral dan etika yang baik sejak dini. Nilai-nilai Pancasila yang diajarkan dapat membantu siswa untuk menjadi individu yang bertanggung jawab dan peduli terhadap lingkungan sekitar.

Baca juga :