Rieke Minta CPNS Untuk Kawal Semua Prosedural dan Mekanisme hingga Pelantikan Sah!

Sebelumnya, pemerintah kembali melakukan perubahan terhadap jadwal pengangkatan CPNS 2024.
Rabu, 19 Maret 2025 19:53 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota DPR RI Rieke Diah Pitaloka meminta kepada calon pegawai sipil negara (CPNS) untuk mengawal, usai pemerintah menjadwalkan ulang pelantikan.

Mohon para CASN kawal semua prosedural dan mekanisme hingga pelantikan sah, kata Rieke dalam keterangannya kepada wartawan, Senin (17/3).

Baca:GanjarPranowo Harap Masalah Gas Melon Cepat Tuntas

Dia juga mendesak kepala daerah dan DPRD seluruh Indonesia berokoordinasi dengan Kemenpan RB dan BKN untuk mengawal dan memastikan CASN yang telah lulus seleksi 2024 dilantik sesuai arahan Presiden Prabowo.

Baca juga :