Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi IV DPR RI Rokhmin Dahuri mendorong Pemerintah Kabupaten Asahan untuk menjalin kerjasama dengan para pengusaha untuk membangun industri pengelolaan kerang kepah di Kabupaten Asahan.
Dengan adanya industri pengelolahan kerang kepah di Kabupaten Asahan akan menambah nilai ekonomi dan penyerapan tenaga kerja di wilayah Kabupaten Asahan.
Baca:GanjarPranowo Belum Pastikan Maju Pada Pilpres 2029
Menurutnya, industri pengelolahan kerang kepah saat ini hanya ada di Medan.