Abdul Halim Raih Suara Terbanyak di Dapil Poman A

Total suara Abdul Halim, yaitu 10.621 berdasarkan hasil rekap KPU. Dapil Polman A meliputi 9 kecamatan untuk Pileg DPRD Sulbar.
Kamis, 29 Februari 2024 04:42 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Caleg PDI Perjuangan, Abdul Halim meraih suara terbanyak pada pemilihan legislatif DPRD Sulbar Dapil Polman A.

Total suara Abdul Halim, yaitu 10.621 berdasarkan hasil rekap KPU. Dapil Polman A meliputi 9 kecamatan untuk Pileg DPRD Sulbar.

BaCa:GanjarPranowo Berpeluang Dapatkan Trah Gelar Wahyu Mataram

Perolehan suara Abdul Halim tersebar pada 9 kecamatan di Dapil Polman A untuk Pileg DPRD Sulbar. Terbanyak di Kecamatan Wonomulyo. Tertinggi kedua dan ketiga masing-masing Kecamatan Mapilli dan Polewali.

Baca juga :