'Anak Abah’ dan ‘Ahokers’ Dongkrak Elektabilitas Pramono-Rano

‘Anak abah’ dan ‘ahokers’ serta gerakan coblos semua, dimana pada instrumen diyakini menang didapatkan hasil Pram-Doel 57,34%
Jum'at, 25 Oktober 2024 19:14 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Konsultan Komunikasi Politik, Ethical Politics bekerja sama dengan perusahaan surveiAstra Buana Sendhang Pranawa merilis Survei Preferensi Pemilih Pilgub DKI Jakarta, Jumat (25/10).

Survei Preferensi Pemilih Ethical Politics berkolaborasi dengan Astra Buana Sendhang Pranawa, menggunakan pendekatan Psikologi Politik, dengan menitik beratkan pada konsistensi jawaban responden melalui pertanyaan berjenjang. Sedikit berbeda dari survei elektabilitas pada umumnya terutama dari sisi model kuisioner.

Dalam pendekatan penelitian kami, responden terlibat aktif sebagai prediktor di wilayahnya sehingga kami meminta responden mengurutkan nama calon pemimpin yang dikenal, disuka, dipilih dan diyakini menang ujar Direktur Eksekutif Astra Buana Sendhang Pranawa, Hari Ambari.

Baca:Lima Kelebihan GubernurGanjarPranowo

Baca juga :