Banteng Kota Surakarta Bidik 70 Persen Kemenangan Pada Pilkada Serentak

Rudy mengatakan telah mendapatkan amunisi baru berupa dukungan dari sejumlah pihak untuk kemenangan pasangan calon tersebut.
Jum'at, 15 November 2024 10:15 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - DPC PDI Perjuangan Kota Surakarta menargetkan kemenangan hingga 70 persen pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.

Ya di atas 70 persen, kata Ketua DPC PDI Perjuagan Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo di Solo, Jawa Tengah, Senin.

Pada pilkada kali ini, DPC PDI Perjuangan Kota Surakarta mengusung pasangan Teguh Prakosa-Bambang Nugroho. Ia mengatakan telah mendapatkan amunisi baru berupa dukungan dari sejumlah pihak untuk kemenangan pasangan calon tersebut.

Baca:GanjarPranowo Beri Wejangan ke Pasangan Andika dan Hendi

Baca juga :