Ganjar Pranowo Ingin Optimalkan Sektor Kelautan dan Pertanian

Ganjar mengatakan, fenomena tersebut merupakan PR besar bagi pemerintah di masa yang akan datang.
Selasa, 17 Oktober 2023 20:15 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Calon presiden yang diusung PDI Perjuangan Ganjar Pranowo ingin mengoptimalisasi sektor kelautan hingga pertanian untuk mengatasi persoalan lapangan pekerjaan di Indonesia.

Hal itu disampaikan Ganjar dalam silaturahmi nasional Relawan Kebangsaan Nasional (Rekabnas) di Hotel Grandhika Iskandarsyah, Jalan Iskandarsyah Raya No. 65, Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (17/10).

Awalnya, Ganjar mengatakan bahwa salah satu yang menjadi persoalan masyarakat adalah lapangan kerja. Di sisi lain, ada juga keluhan terkait kesulitan usaha yang memengaruhi pendapatan.

Baca:3 Bandara Dibangun di EraGanjar

Baca juga :